Latihan Soal Kimia SMA Kelas XII

Latihan Soal Kimia SMA Kelas XII - Latihan Soal Kimia , bagi adik-adik yang ingin Uji diri ataupun latihan mengerjakan Soal-Soal Kimia Untuk menghadapi Ujian Nasional 2017 beberapa waktu lagi , langsung saja jawab beberapa soal berikut   : (Sumber Soal : https://brainly.co.id )


1. Tekanan osmotik larutan yang mengandung 3 gram urea CO(NH2)2 dalam 50ml larutan pada suhu 27derajat celcius dan R=0,082 l.atm/mol.K adalah...

Jawaban :

2. Kedalaman 500 ml KOH 0,2 M dicampurkan dengan 500 ml CH3COOH 0,2 M. Jika Ka CH3COOH = 1,0x10^-5

a) Tuliskan reaksi penetralan!
b) Tuliskan produk dan sifatnya!
c) Berapa pH campuran?


Jawaban :

3. Senyawa turunan alkana Mencari isomer c6h14o, c4h10o

Fungsi, struktur, posisi Titrasi : v1m1 = v2m2 , pengenceran Menghitung besar ph Hukum perbandingan tetap Jenis ikatan kimia Polimer


4.   Diberikan lima persamaan reaksi oksidasi atau reduksi yang belum setara.

MnO4–  MnO42–
SO2  SO3
C2H4  C2H6
FeO  Fe2O3
Cl2 + 2e–  2Cl–
Kelompok persamaan reaksi yang mengalami reduksi ditunjukkan oleh nomor-nomor ....


Jawaban :

5. Seorang siswa membuat larutan jenuh Mg(OH)2 dengan pH = 10 . Tentukan besarnya kelarutan dan hasil kali kelarutan dari larutan tersebut

Jawaban :


6. Tuliskan 3 isomer yg mungkin dri senyawa yg memilik rumus molekul C4H8O2 dan berikan nama masing2 isomer tsb!

Jawaban :

7. Dalam wadah bervolume 1 liter, 8 mol gas NO2 membentuk kesetimbangan dengan reaksi:

2NO2(g) 2NO(g) + O2(g)
Dalam keadaan setimbang pada suhu tetap terbentuk 2 mol O2, hitunglah nilai tetapan kesetimbangan Kc dari reaksi di atas!


jawaban :


8. Tentukan biloks Cl dalam KClO4

Jawaban :

0 Response to "Latihan Soal Kimia SMA Kelas XII"

Post a Comment